Skip to main content

Cerita Tentang MilkCarton 4Square Basket


Dear teman-teman SawoKecik yang selalu sehat, bahagia dan manis ...
Berikut kami ingin memperkenalkan hasil karya SawoKecik yang terbaru yaitu :

MilkCarton 4Square Basket 




MilkCarton 4 Square Basket adalah salah satu #greenproduct dari #sawokecik yang tebuat dari #limbah #kotaksusubekas . Tentunya sangat fungsional karena bisa untuk menempatkan alat-alat tulis, peralatan jahit-menjahit atau craft lainnya, atau juga untuk menempatkan botol isi selai, merica , garam dll di atas meja makan.

Hasil karya dari kotak susu bekas ini  diolah dan dilapisi dengan kain katun luar dan dalam dilengkapi dengan pegangan dari kulit.

Dengan penambahan sekat untuk stationary dan bantalan jarum   yang bisa dilepas-pasang sesuai dengan kebutuhan.

Ukurannya : 14 x 14 x 7cm

Harga : rp. 200.000




Comments

Popular posts from this blog

HAPPY BIRTHDAY GIVEAWAY ATTACK !! : SAWOKECIK DAN ILOVECHA ... 1 Agustus 2012 - 31 Agustus 2012

Hai teman-teman yang maniiis .... Dalam rangka menyambut bulan Agustus .. (hhehe rada gak nyambung)  ... SawoKecik akan berbagi GiveAway .. yaaayy!! Tapi SawoKecik gak sendirian .. karena SawoKecik menggandeng Risa  ILOVECHA .. cihuuuy ... karya-karya Risa bisa dinikmati di Blog ILOVECHA  Dalam rangka ulang tahun ILOVECHA yang ke 2 tgl 1 Agustus 2012 ini ... Risa sang Founder akan membagi-bagikan 2 GiveAway ... mantep khaan .. hehe ... Yuk mari kita berkenalan dengan si nona Risa yang muda belia ini  .... ehm ehm Kami belum pernah bertemu langsung ... thanks to yang namanya dunia maya yang mempertemukan kami .. jadilah kami saling berkirim pesan di FB ... mari ikuti saya yang sok-sok-an bergaya bak seorang wartawan .. hehe ... SawoKecik :  Risa ... ceritakanlah padaku asal muasalnya kamu memulai ILOVECHA dan  kenapa dinamakan ILOVECHA ? Risa :  aku mulai menggeluti craft sejak juni 2010, ketika itu aku baru lulus sma,usia ...

Sorry , No Longer Available (Discontinue) - Wedding Souvenir

Souvenir yang cinta bumi ini hadir lagiii .... lets go green my Friend ... (^-^)   Sorry , These Souvenirs are No Longer Available (Discontinue) terima kasih yaaah Stay Clean .. and you will always happy and healthy salam manis sawokecik

Katazome Series - Musim Kemuning Shawl

SawoKecik Panen Musim Kemuning !! . . Pre Order Katazome Series - Musim Kemuning - Shawl . . Varietas : Aoi , Orenji , Pinku . . Fabric : Paris Cotton Technique : Katazome -- HandPrinted + Hand Dyed . . . Pre Order : email sawokecikinbox@gmail.com                    qlapa.com/sawokecik . More info and photo http://instagram.com/ sawokecik_katalog . Note : Every products are unique , may vary in shapes forms and the dyes may come uneven because is dyed by hand . But it will be our great pleasure if you can enjoy SawoKecik handmade product for its unique texture and appearance. . . The color may slightly different from actual product due to the lighting during photo session or the monitor's display. .